VILLAGEPUMP 500
MANUAL

Villagepump 500 memiliki filtrasi berlapis-lapis sehingga dapat menghilangkan bakteri dan parasit serta berbagai sumber penyakit atau pathogen dalam air yang bisa mengakibatkan diare,disentri, kolera dan hepatitis. Kualitas air yang dihasilkan sesuai dengan standar WHO dan sangat aman untuk dikonsumsi. Villagepump 500 sepenuhnya berfungsi secara mekanis dan ditimba secara manual menggunakan tangan
No. KETERANGAN VILLAGEPUMP 500
1 Dimensi (T  x L x P) 1.73m x 0.50m x 0.62m
2 berat 80 kg
3 Performa 500 Liter / Jam
4 Koneksi Instalisasi (Inlet, Pembuangan) Pipa Koneksi 3/4 inchi, Head statis maksimum (jarak vertikal antara Villagepump dan ketinggian air): 3 meter; panjang inlet hose maksimal 10 meter
5 Teknologi 0.05 mm Mesh Filter
Membran Ultra Filtration Kapilari (Backwash otomatis)
Catridge Filter Karbon Aktif 20″ carbon block (2,5 x 20″)
6 Sistem Pembersihan Backwash bertekanan tinggi otomatis
Pemberian klorin secara berkala
7 179LM/W Hasil setelah diproses dengan Villagepump500):
Total Coliform / E Coli / F Coli: <1 CFU / 100ml
Jumlah Plat Total pada 22 ° C: <100 CFU / ml
Kekeruhan: <5 NTU (dengan maksimum 100 NTU pada air mentah) Meningkatkan rasa dan warna (opsional)
8 Pemenuhan ijin membrane NSF 61
9 Penyimpanan dan Pengoperasian Harus disimpan kering dan terlindung dari pembekuan.
Villagepump harus dioperasikan secara teratur / harian. Ketika disimpan untuk waktu yang lebih lama, diperlukan perawatan khusus.
10 Kondisi pengoperasian Temperatur ruangan   min +1°C, max +45°C
Temperatur air feed   min +3°C, max +35°C

Terima Kasih atas minat Anda pada produk-produk inovatif SOLARINDO. Kami sangat senang dapat memberikan solusi kebutuhan energi terbarukan, teknologi pengolah air bersih dan alat penunjang laboratorium Covid-19 kami kepada anda.

Silahkan isi formulir untuk memberi tahu kami dimana Anda berada dan bagaimana kami dapat membantu untuk proyek Anda yang akan datang.